Kiat Jitu Trading Emas

WIn LogoSetelah membahas mekanisme perhitungan transaksi logam mulia, kali ini kami akan mencoba mengulas tentang strategi dan tips trading emas. Trading bisa diibaratkan sebahai ilmu pengetahuan, sekaligus sebuah ‘art‘, karena terdapat ribuan strategi yang penggunaannya disesuaikan dengan kondisi tertentu. Kami akan membantu anda; Para Wanita, dengan beberapa tips jitu yang mudah dan aplikatif.

Pepatah lama yang selalu diucapkan para trader berbunyi “Trade your plan and plan your trade“. Nah! Makna dari kutipan tersebut sederhana, yakni pertimbangan beberapa hal penting sebelum memulai bisnis. Variabel utama yang harus ditentukan antara lain adalah modal awal dan masa balik modal (Break Even Poin), setelah itu baru biaya – biaya operasional lainnya. Misalnya, anda ingin membuka toko yang menjual tas bermerek Chanel. Karena modal yang dibutuhkan diluar jangkauan, mungkin anda hanya bisa menjual tas Chanel KW 1. Just Kidding, ladies! Dari perumpamaan ini, maka perhatian utama terletak pada jumlah maksimal modal yang diperlukan untuk memulai transaksi. Jika modal anda tidak cukup, maka plan tersebut tidak bisa dijalankan.

Patut diingat, selalu siapkan stop loss sebelum masuk posisi trading. Tidak masalah jika posisi sedang profit dan harga gold sedang mencetak rekor tertinggi baru (boleh saja jika ingin withdraw kecil – kecilan). Namun ketika posisi anda dalam situasi loss, kerugian tersebut perlu dijaga agar tidak membengkak dan mengikis keuntungan yang sudah diraih.

Pada contoh trading plan, Kami telah menentukan support dan resistance untuk pemasangan take profit dan stop loss dan menandakannya dengan garis sesuai dengan gambar 1.

Ilustrasi entry,take profit dan stop loss pada chart

Berasarkan analisa support dan resistance, kami telah menemukan posisi yang akan diambl. Pertama, Anda dapat membeli 1 lot emas, pada harga di kisaran $1,345, kemudian membeli lot ke-2 pada level $1,330. Stop loss dletakkan pada level support $1,315. Take profit di level resistance $1,380. anda hanya akan memasuku posisi buy dalam strategi tersebut, karena menurut kami fundamental emas cukup kuat dan mendukung kenaikan.

Terdapat 3 skenario yang dapat terjadi pada trading plan, yaitu :

  1. Kita bahas Worst Scenario terlebih dahulu. Kasus terburuk adalah bahwa harga turun ke $1,330 dan anda membeli 1 lot extra. Lalu harga terus terjun mencapai stop loss anda yang terletak di $1,315. Pada kasus ini, stop loss akan membatasi kerugian sebelum menjadi lebih besar. Pada skenario tersebut, average price anda adalah 1,337.50 dan anda telah loss $22,50 per ons atau $4,500 untuk 2 lot yang anda miliki ($22,5 x 100 Oz x 2 Lot).
  2. Skenario kedua, anda membeli 1 lot pada harga $1,343, lalu harga terus naik dan mencapai target di $1,380 dimana anda akan melikuidasi posisi buy dan mengambil keuntungan. Dengan demikian, keuntungan yang dperoleh adalah $43.00 per oZ atau $4,300.
  3. Skenario ketiga adalah yang paling menguntungkan. Apabila anda membeli 1 lt pada harga $1,343, lalu membeli 1 lt tambaha ketika harga mencapai $1,330. Stop loss anda sudah siap di haga $1,315. Namun dalam skenario tersebut, harga justru berbalik naik dan menyentuh target anda di $1,380. Skenario tersebut adalah yang paling menguntungkan karena dengan average price di 1,337.50, anda telah memperoleh profit sebesar $42,5 pe oZ pada posisi tersebut. aka keuntungan dari kedua lt tersebut adalah $8,00 ($42,5 x 100 Oz x 2lot)

Dalam skenario terburuk, anda dapat mencetak kerugian sebesar $4,500. Sementara pada skenario terbaik, profit maksimal yang dapat diperoleh adalah $8,500 atau sekitar 2 kali lipat loss atau reward/risk ratio 2:1.

Dengan demikian, ada dua kesimpulan yang bisa ditarik dari pembahasan diatas. Kesimpulan pertama adalah, meskipun reward/risk pada trading cukup menarik, yaitu 2:1. anda dapat mengetahui maksimal loss yang bida diderita dalam trading. Biasanya, para trader tidak mengetahui ilai kergian yang bisa dialami. Jika ditanya mengenai proyeksi julah kerugian, jaaan yang umm diberikan adalah “EEmmhh…cobakita lihat nanti deh..biarkan harga bergerak dulu “. Sikap tersebut merupakan sebuah metode trading yang sangat berbahaya.

Kesimpulan kedua, karena kerugian maksimal adalah $4,500 dan margin minimal untuk setiap lot adalah $1,000, maka modal maksimal yang dibutuhkan adalah loss maksimal + margin yang dibutuhkan. Jadi modal yang dibutuhkan adalah $6,500 ($4,500 + ($1,000 x 2)). Asumskan bahwa anda masuk pasar dengan modal $10,000. Dengan modal tersebut anda  dapat memperoleh  profit $8,500, yaitu ROI sebanyak 85% dari strategi tersebut. Apabila yang terjadi adalah kerugian, maa anda dapat memperoleh loss $4,500 atau ROI -45%.

Contoh Trading Plan dengan EZ input

trading plan dengan EZinput

EZinput (ihat gambar diatas) adalah sebuah teknologi berbasis macro pada Microsoft Excel untuk mempermudah perhitungan membuat trading plan anda. anda cukup memasukkan level entry, stop loss dan take profit. Setelah itu, kerugian maksimal, keuntungan maksimal dan minimal modal akan terup-date secara otomatis. Untuk dapat menggunakan EZinput software, silahkan menhubungi kami melalui e-mail womaninvestment@gmail.com atau tinggalkan Comment di bawah artikel ini.

 

⇒ Call / SMS / WA ⇐
081227932233
Blackberry D6A88F5E
 womaninvestment@gmail.com

∴ ∴ ∴ ∴ ∴ ∴ ∴ ∴ ∴ ∴ ∴

Live Account ∴ Demo Account

DOWNLOAD E-BOOK

Comment Back Myspace Comments

Thank You Myspace Comments


23 responses to “Kiat Jitu Trading Emas

  1. mau nanya pak ada ga sih di indonesia yang bener2 jago trading forex?

    Like

  2. ketika kita udah melakukan transaksi buy….
    akan tetapi harga pasaran mulai turun ..kita harus dlm kkeadaan bersabar ..dgn asumsi kita mending membayar biaya inap,dari pada kita harus mengalami lose,
    krn dgn berjalannya proses naik dan turunnyaharga emas dunia ,psikologi kitalah yg bisa menentukan profit dan tidaknya dlm bertransaksi..

    c 6 ( ilustrasi )
    ex kita beli 1 unit dgn harga open(buy) $1400
    kita jual di $1402 maka keuntungannya adalah
    = { $1402/toz-$1400/toz*1unit*100toz }-[ $30+$3 ]*1unit
    = { $2/toz * 100toz * 1unit-$33(pajak)
    = $200 – $33(pajak)
    = $167

    expetasi laba
    efektif transaksi 5 hari senin sampai hari jumat
    dlm sebulan ada 4 minggu 20 hari transaksi
    dlm sehari mendapat keuntungan $167
    maka dlm sebulan
    $167 * 20 = $3340
    dgn asumsi. $1=10000
    maka laba = $334 *10000
    = Rp 33.400.000,-

    kami siap membantu teman teman yg pingin belajar Treding ..
    perusahaan kami legalitas dr Kementrian perdagangan..BAPPEBTI

    Klu pingin bergabung dan belajar !!!!

    info 081227932233

    Like

  3. Pingback: Analisa Forex Paling Jitu | Big Trader

  4. Pingback: Impor Emas China dari Hong Kong Meningkat |

  5. Pingback: Menjalankan Investasi Secara Aman Dengan Trading Emas |

  6. I believe this is one of the such a lot important info for me.

    And i’m glad studying your article. But should remark on some common issues, The web site style is wonderful, the articles is truly excellent : D. Excellent task, cheers

    Like

  7. I do not even know how I ended up here, but I thought this post was good.
    I don’t know who you are but definitely you are going to a famous blogger if you aren’t already ;
    ) Cheers!

    Like

  8. call m e

    Like

  9. Keuntungan trading kita bisa melikuidasi keuntungan kita dan membuat mengambang kerugian kita, mengapa kemudahan seperti ini tdk dimanfaatkan. Mengapa kita harus melikuidasi kerugian saat ada kemudahan untuk menginapkan posisi dgn fee nginap yg begitu kecil. Pengalaman saya gak nyampe 2 minggu biasanya posisi yg tadinya loss bisa berubah posisi jd profit atau minimal impas. So soal kekhawatiran loss makin membengkak sepanjang posisi kita diarea yg aman sy rasa tidk ada alasan yg penting mau bersabar. Kalaupun mau ngedrop sampai modal ludes pengalaman sy itu seperti 1 banding 4 artinya kemungkinan itu cuma 1 tp kemungkinan posisi balik kembali itu 4. Yg jelas tdk ada metode yg menjamin aman. semoga berkenan
    .

    Like

  10. stop loss berapa lama 1 bulan / 2bl , margin berapa lama

    Like

    • maaf pak..maksudnya gmn?marginnya berapa ya?pake toleransi resiko berapa?target berapa?
      respon cepat : call/sms 081227932233 – 08175417880
      terima kasih 🙂

      Like

  11. berapa kira2 modal awal untuk pemula n pasar apa yg cocok valas or emas

    Like

  12. sy kira itu bkn cara yg bgs, krn dlm trading ada 2 kemungkinan loss atau profit. meskipun loss cuma 45%, tp itu besar lho. cukup buat orang bangkrut jg. menurut saya cara aman saja, invest jangka panjang lebih baik. harga emas 99% pasti naik, jdi mainkan 0.01 dan tunggu saja sampai harga naik, sejarah sebagai guru kita.

    Like

    • betul sekali…kemungkinan dalam setiap bisnis adalah profit : loss…ada baiknya jika kita selalu siap untuk mengantisipasi keadaan terburuk dengan memperkecil kemungkinan loss dengan strategi-strategi tertentu..
      terimakasih sudah berkunjung 🙂

      Like

  13. gimana cara biar dapet profit pas trading ato tuntunan via bbm thanks

    Like

  14. saya msh pemula & bon peelum mengerti istilah2 diatas, mohon pencerahannya…!!!!??

    Like

  15. susti munigar

    bagus sekali pencerahannya

    Like

  16. tank’s ilmux,,,,!!!

    Like

  17. Makasih infonya…..

    Like

Leave a comment